0

Prakarya Kelas 8


Prakarya terdiri dari 4 aspek yaitu kerajinan, pengolahan, budidaya, dan rekayasa. Sekolah diwajibkan untuk memilih 2 aspek yang disesuaikan dengan kemampuan dan ketersediaan daerah setempat.

Berikut penjelasan singkat mengenai mata pelajaran Prakarya, sebagai berikut:

1. Kerajinan

Kerajinan disini maksudnya adalah berupa kerajinan tangan dengan menggunakan bahan-bahan alam yang ada disekitar kita. Misalnya membuat kerajinan dari tanah liat lalu dibuat sebuah keramik.

2. Pengolahan

Pengolahan sebenarnya merupakan mata pelajaran yang sudah ada yaitu mata pelajaran Tata Boga. Aspek ini mungkin menjadi pilihan dari guru di sekolah karena membuat dan mengolah makanan dan minuman.


MATERI SEMESTER 2

MATERI
klik link dibawah ini dan tugas di classroom!


TUGAS 6 JANUARI
TUGAS 13 JANUARI



TUGAS 20 JANUARI 2021
Buatlah Poster tentang materi Prakarya Kelas 8 sesuai dengan absensi berikut ini :

Absen 1 - 7     : SEREALIA
Absen 8 - 14   : KACANG-KACANGAN
Absen 15 - 22 : UMBI-UMBIAN 

ISI POSTER :
- JUDUL
- LOGO DAN NAMA SEKOLAH
- NAMA DAN KELAS
- POIN PENTING TENTANG MATERI
- GAMBAR MATERI
- GAMBAR WAJAH JELAS MENGGUNAKAN SERAGAM


Rekomendasi Aplikasi untuk membuat poster :
- Adobe Photoshop
- Canva
- Piktochart
- PicsArt
- Aplikasi editor gambar yang lain

Upload pada Instagram masing-masing tag ke @smpshafta dan @vina.kurniasari serta menambahkah hastag berikut : #smpshafta #sekolahislamshafta #shaftajhs #prakarya 

TUGAS (27 Januari 2021)

Ulangan Harian Kelas 8A dan 8B 

Kode Game :  31432012
Atau Link berikut ini :  Quizizz

TUGAS (3 - 10 Februari 2021)

MEMBUAT MAKANAN ATAU MINUMAN SEHAT UNTUK MENJAGA TUBUH AGAR TETAP SEHAT DAN TERHINDAR DARI VIRUS CORONA (Bahan sesuai materi yaitu Umbi, Serealia atau Kacang-kacangan)
HASIL BERUPA VIDEO DAN FOTO DI UPLOAD DENGAN URUTAN 
SLIDE 1 : FOTO
SLIDE 2 : VIDEO (MAKSIMAL 3 MENIT, DIPOTONG / DIPERCEPAT SESUAI KEBUTUHAN)

NB :
  1. FOTO DI UPLOAD DI INSTAGRAM MASING-MASING DENGAN MENGGUNAKAN FRAME YANG TELAH DISEDIAKAN
  2. FOTO BERSERAGAM TAMPAK WAJAH DENGAN MEMBAWA MAKANAN ATAU MINUMAN
  3. FOTO DIBERI TAG @SMPSHAFTA DAN @VINA.KURNIASARI
  4. CAPTION YANG MEMBERIKAN SEMANGAT UNTUK MENCEGAH VIRUS CORONA
  5. FOTO DIBERI HASTAG #SMPSHAFTA   #DiRumahAja    #AmanDirumah   #BelajarDirumah     #shaftalawancovid19 #Prakarya
  6. VIDEO TAMPAK WAJAH
















NB : Instagram tidak boleh dikunci  



MATERI :
klik link dibawah ini dan tugas di classroom!


TUGAS 17 - 24 FEBRUARI 2021     


MATERI :
klik link dibawah ini dan tugas di classroom!


TUGAS 3 MARET 2021


MATERI :
klik link dibawah ini dan tugas di classroom!

TUGAS 10 MARET 2021
   

17 MARET - 7 APRIL
KISI-KISI PTS, PELAKSANAAN PTS, REMIDIAL DAN PENGAYAAN


MATERI
Materi klik link dibawah ini dan tugas di classroom!



14 APRIL
TUGAS MEMBUAT FLYER 

21 APRIL - 28 APRIL
TUGAS MEMBUAT RESEP MENU SEHAT BERBUKA ATAU SAHUR




INFO TUGAS YANG SUDAH


0 comments:

Back to Top